• Home
    • Media Ekosistem Pendidikan
    • Redaksi
  • News
  • Wartawan Sekolah
  • Sekolah Bicara
  • Majalah Sekolah
  • Galeri
  • Pasang Iklan
Kamis, Mei 19, 2022
No Result
View All Result
GoodNewsEdu.id
No Result
View All Result
GoodNewsEdu.id
No Result
View All Result
Home Wartawan Sekolah

Full Day Murah di SD Muhammadiyah 2 Socah Bangkalan

Liputan Wartawan Santri SPEAM Pasuruan

Oleh Wartawan Sekolah
2 April 2022
in Wartawan Sekolah, Headline
3 min read
Bangunan megah SD Muhammadiyah 2 Socah awalnya Gedung Dakwah PCM Socah Bangkalan

Bangunan megah SD Muhammadiyah 2 Socah awalnya Gedung Dakwah PCM Socah Bangkalan

Share on FacebookShare on TwitterShare on LineShare on WhatsappYou Tube

GoodNewsEDU.id (BANGKALAN) – Setahun pasca berdirinya SD Muhammadiyah 1 Bangkalan. Geliat pertumbuhan sekolah Muhammadiyah merembet ke kecamatan Socah. Tepat bulan Juli 2017 berdiri SD Muhammadiyah 2 Socah berlokasi di jalan Panglima Sudirman No. 79 Socah, Bangkalan.

Serupa dengan SD Mutuba. Proses perkembangan SD Muhammadiyah 2 Socah juga ada bayangan kota Surabaya di dalamnya. Artinya, ada bantuan moril dan materiil dari sekolah Muhammadiyah kota Surabaya untuk kemajuan SD Muhammadiyah 2 Socah. Hal tersebut diakui Ali Imron ST selaku kepala sekolah.

“Ide pendirian SD merupakan hasil rapat muscab PCM Socah tahun 2016. Untuk persiapan segera cari dan kirim 3 guru + 1 kepsek untuk training ke SD Muhammadiyah 4 Pucang Surabaya. Hubungan dengan SD Mudipat Surabaya terus berlangsung sehingga sekolah kami banyak mendapat hibah dari sana. Seperti bangku, meja, dispenser, alat peraga pembelajaran dll,” kata Imron.

Akunya, kedekatan dengan SD Mudipat Surabaya menambah keberanian terkait format sekolah yang akan didirikannya memilih bercorak Full Day, yang saat itu belum ada di kecamatan Socah. “Hingga lima tahun berjalan, SD Muhammadiyah 2 satu-satunya sekolah bercorak Full Day di Kecamatan Socah. Sekabupaten Bangkalan hanya dua sekolah full day, yakni sekolah ini dan SD Muhammadiyah 1 Bangkalan,” tegas Imron.

Baca juga :  Bukber Ramadhan Hari Kedua di IKA SMAMDA Surabaya
Ali Imron ST, Kepala SD Muhammadiyah 2 Socah Bangkalan

Menjadi sekolah Full Day di daerah pelosok pasti ada pro kontranya. Seperti yang dirasakan, Wahid Muharom, selaku ketua Ikatan Walimurid (Ikwam) SD Muhammadiyah 2 Socah. Konon, saat dirinya ingin menyekolahkan putrinya, Maharani Ramahania Sena Putri (Kelas 3), banyak asumsi dari orang-orang sekitar yang pesimis hingga skeptis (mencurigai) tentang sistem full day.

Sekolah full day apakah cocok untuk masyarakat Socah yang pelosok? Itu yang sering ditanyakan masyarakat padanya. Justru dia ingin merekomendasikan masyarakat bahwa sekolah Full Day adalah pilihan tepat untuk masa depan anak-anak di daerah Socah agar bisa mengikuti perkembangan jaman.

Wahid Muharom (Dua dari Kiri) ketua Ikwam SD Muhammadiyah 2 Socah Bangkalan

“Keunggulan SD Muhammadiyah 2 Socah yakni satu-satunya sekolah full day yang setiap hari menerapkan disiplin sholat dan muroja’ah. Mengembangkan 3T; Tahfidz, Tahsin, Tarjim sehingga bermutu dunia dan akhirat,” tegas bapak yang tinggal di desa Keleyan, Socah, Bangkalan ini.

Lanjut PAGE 2

IG : http://instagram.com/pesantren_speam

FB : http://facebook.com/Speam pasuruan

WEB : http://speam.sch.id

Page 1 of 2
12Next
Tags: BangkalanSD Muhammadiyah 2 SocahSPEAM
Previous Post

Testimoni MIM 1 Probolinggo di Summit Meeting of MFS 2022

Next Post

Bukber Ramadhan Hari Kedua di IKA SMAMDA Surabaya

Next Post
Suasana Buka Bersama (Bukber) Alumni SMA Muhammadiyah 2 Surabaya

Bukber Ramadhan Hari Kedua di IKA SMAMDA Surabaya

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Populer
  • Komentar
  • Terbaru
Kepala SD Dubes, BAYU SWARA (dua dari kiri) beri penjelasan kepada wali murid yang binggung pelajaran Daring, Sabtu (18/7/2020)

Pembelajaran Daring, SD Dubes Utamakan Link daripada Live

21 Juli 2020
Tampak Depan sekolah RA An Nur di Citra Pesona Buduran

Sekolah Ramah Anak di R.A. AN-NUR Citra Pesona Buduran

17 Desember 2021
DIN SYAMSUDIN live zoom meeting dalam Wisuda Virtual SMP Muhammadiyah 5 Surabaya

Din Syamsudin Ajak Generasi Muda Muslim Rebut Kembali Supremasi Kejayaan Pengetahuan

4 Juli 2020
Kepala SMA Khadijah Surabaya, Mas Ghofar S. Ag, M.Pd.I, Senin pagi (13/7/2020) membuka MPLS secara daring di ruang LSBF (Laboratorium Seni Budaya dan Film) SMA Khadijah Surabaya, jalan raya Ahmad Yani no. 2-4 Surabaya.

212 Siswa Baru Baca “Ikrar Sehat SMA Khadijah Surabaya” saat Pembukaan MPLS

13 Juli 2020
Perayaan Hari Katini SDN Wonokusumo V/44 Surabaya berhias beragam busana dan aneka lomba

Aneka Lomba Kartini’s Day SDN Wonokusumo V/44 Surabaya

0

Peresmian Gedung Baru SD Muhammadiyah 20 Surabaya

0

Jurnalis SMA Khadijah Surabaya Lolos SNMPTN FK Unair

0

Spemma Terapkan Budaya Baru: Ujian Sekolah Online di Rumah

0
Perayaan Hari Katini SDN Wonokusumo V/44 Surabaya berhias beragam busana dan aneka lomba

Aneka Lomba Kartini’s Day SDN Wonokusumo V/44 Surabaya

21 April 2022
Andi Hariyadi MPd berikan materi keorganisasian Muhammadiyah dalam Darul Arqom IGABA kota Surabaya

Serunya Darul Arqom IGABA Surabaya Diadakan 3 Gelombang

20 April 2022
Suasana Buka Bersama (Bukber) Alumni SMA Muhammadiyah 2 Surabaya

Bukber Ramadhan Hari Kedua di IKA SMAMDA Surabaya

4 April 2022
Bangunan megah SD Muhammadiyah 2 Socah awalnya Gedung Dakwah PCM Socah Bangkalan

Full Day Murah di SD Muhammadiyah 2 Socah Bangkalan

2 April 2022

Recent News

Perayaan Hari Katini SDN Wonokusumo V/44 Surabaya berhias beragam busana dan aneka lomba

Aneka Lomba Kartini’s Day SDN Wonokusumo V/44 Surabaya

21 April 2022
Andi Hariyadi MPd berikan materi keorganisasian Muhammadiyah dalam Darul Arqom IGABA kota Surabaya

Serunya Darul Arqom IGABA Surabaya Diadakan 3 Gelombang

20 April 2022
Suasana Buka Bersama (Bukber) Alumni SMA Muhammadiyah 2 Surabaya

Bukber Ramadhan Hari Kedua di IKA SMAMDA Surabaya

4 April 2022
Bangunan megah SD Muhammadiyah 2 Socah awalnya Gedung Dakwah PCM Socah Bangkalan

Full Day Murah di SD Muhammadiyah 2 Socah Bangkalan

2 April 2022
GoodNewsEdu.id

© 2021 Goodnewsedu.id

Menu

  • Home
  • News
  • Wartawan Sekolah
  • Sekolah Bicara
  • Majalah Sekolah
  • Galeri
  • Pasang Iklan

Follow Us

No Result
View All Result
  • Home
    • Media Ekosistem Pendidikan
    • Redaksi
  • News
  • Wartawan Sekolah
  • Sekolah Bicara
  • Majalah Sekolah
  • Galeri
  • Pasang Iklan

© 2021 Goodnewsedu.id

Login to your account below

Forgotten Password?

Fill the forms bellow to register

All fields are required. Log In

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In